Alamat

Jl Diponegoro Gg. III Cepu - Jawa Tengah Indonesia

Minggu, 10 April 2011

Kitab al-arba'in ash-shugro

Ditengah-tengah banyaknya konflik dan perselisihan yang terjadi di antara umat Islam, saya merasakan perlunya setiap muslim mengoreksi diri masing-masing apakah sesuai dengan al-Quran dan al-Hadis.
Salah satu kitab yang saya sarankan untuk dipelajari dan dikaji adalah Kitab al-Arba'in ash-Sughra karya Imam al-Baihaqi. Kitab ini berisi 115 hadis tentang akhlak dan adab yang dikumpulkan dalam 40 bab yang dapat dijadikan dasar dan pegangan dalam kehidupan kita sehari-hari.
Beberapa tahun yang lalu saya membuat ringkasan kitab ini, lalu menunjukkan letaknya pada kitab-kitab hadis yang populer dan memberi komentar sederhana pada setiap hadisnya. Dan di bulan Ramadlan tahun 2008 M kitab ringkasan ini saya bacakan untuk santri Pondok Pesantren Assalam Cepu
Silahkan download kitab ini disini.

PDF   DOC

Semoga bermanfaat.

2 komentar:

  1. asskum...
    saya adalah pemilik lembaga diniyah di kota bangkalan madura, saya sangat tertarik dan minat mempelajari buku anda yang berjudul "Pengantar Ilmu
    Nahwu & Shorof"
    dan ingin saya terapkan ke lembaga saya, bagaimana saya menghubungi anda untuk mengkonsultasikan kelanjutannya, agar ilmu ini bermanfaat dan mendapatkan ridlo Allah dan dari yang punya buku, sehingga dapat berguna bagi murid-murid. terima kasih dan...
    wassalam

    abysyukron@gmail.com

    BalasHapus
  2. Wa 'alaikum Salam Wr. Wb.
    Untuk kelanjutan buku Pengantar Ilmu Nahwu sebetulnya saya sudah mulai mengerjakan kelanjutannya hanya karena ada banyaknya kegiatan dan ada banyak buku yang sedang saya edit atau saya tulis, maka kelanjutan buku itu baru selesai beberapa bab saja meski sudah ada gambaran dalam angan2 saya.
    Untuk konsultasi anda bisa mengirim ke email saya
    faridze79@gmail.com
    atau sms ke no hp saya
    085 257 287 518
    Mudah2an kelanjutan buku itu dapat segera saya selesaikan.

    BalasHapus